Tips sederhana merawat laptop
dibawah ini ada beberapa tips sederhana untuk merawat laptop anda. 1. Lepas penutup keyboard anda ketika pemakaian mengapa demikian? karena laptop membutuhkan pertukaran udara keluar sehingga laptop tidak cepat panas ketika digunakan. 2. Mencari tempat datar/permukaan rata ketika laptop digunakan. hal ini berguna untuk pertukaran udara di dalam laptop , jangan menggunakan diatas kasur …